18 Cara Mudah Mengaktifkan Shopee PayLater 2021, Siapapun Bisa

Artikel diperbarui pada 6 September 2023.

Shopee PayLater adalah sebuah layanan fitur paling baru yang diberikan oleh aplikasi belanja online Shopee. Layanan satu ini memberikan pinjaman kepada penggunanya dengan jumlah paling besar Rp. 750.000,00. Lantas seperti apa cara mengaktifkan Shopee PayLater.

Cara Aktivasi Shopee PayLater

cara mengaktifkan Shopee PayLater

Untuk dapat menggunakan aplikasi Shopee PayLater, maka Anda harus melakukan aktivasi terlebih dahulu. Apk ini berbeda dengan Shopee pada umumnya yang hanya digunakan untuk sekedar berbelanja kebutuhan saja. Berikut adalah beberapa penjelasan cara mengaktifkan Shopee PayLater.

  1. Unduh terlebih dahulu aplikasi Shopee 
  2. Tunggu hingga proses download selesai
  3. Setelah selesai buka aplikasi Shopee
  4. Kemudian tunggu hingga halaman utama terlihat
  5. Lalu klik menu saya untuk dapat melakukan aktivasi
    cara daftar shopee paylater

  6. Tunggu beberapa saat kemudian hingga muncul halaman berikutnya
  7. Hingga muncul pilihan selanjutnya
  8. Pilih menu Shopee PayLater
  9. Kemudian muncul halaman Shopee PayLater
  10. Setelah itu klik tombol aktifkan sekarang
    cara aktifkan shopee paylater

  11. Klik tombol agar Anda bisa lanjut ke proses berikutnya
  12. Lakukan verifikasi nomor handphone
  13. Masukkan kode verifikasi yang dikirim ke nomor handphone 
    verifikasi shopee paylater

  14. Lakukan pengunggahan foto diri dan KTP
  15. Pastikan nomor KTP dan wajah jelas terlihat 
    verifikasi identitas shopee paylater

  16. Tunggu notifikasi verifikasi diterima
  17. Maka proses aktivasi telah selesai dilakukan
    proses aktivasi shopee paylater

  18. Kemudian Anda bisa menggunakan aplikasi Shopee PayLater saat itu juga dengan mudah

Dengan mengikuti proseur tersebut, Anda telah rampung menyelesaikan cara daftar Shopee PayLater. Bahkan, Anda bisa melakukan pinjaman dengan menggunakan aplikasi tersebut. Termasuk berbelanja dengan bunga mulai dari 0% dengan sangat gampang. Alhasil, bisa menggunakannya dan memanfaatkannya untuk berbelanja banyak kebutuhan. Terutama untuk berbelanja di akun Shopee di smartphone digital milik pribadi.

Dengan kata lain, proses cara membuat Shopee PayLater memang sangat mudah. Tetapi memerlukan ketelitian dan berbagai macam hal yang memang harus untuk dipenuhi. Agar dapat melakukan pembuatan akun dengan baik dan benar serta sesuai dengan prosedur ketetapan dari aplikasi satu ini.

Syarat Mendapatkan Shopee PayLater

Terdapat beberapa syarat yang harus dipenuhi ketika akan melakukan pengajuan pembuatan pada aplikasi Shopee PayLater. Sebelum dapat menggunakannya, Anda harus mengetahui syarat-syarat ketika telah mampu memakai aplikasi ini. Berikut adalah beberapa syarat mendapatkan Shopee PayLater.

  • Merupakan WNI dengan usia minimal 17 tahun
  • Memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP) sebagai pengenal dan identitas Anda
  • Dapat melakukan checkout sebanyaknya sesuai limit pinjaman yang dipunyai
  • Tidak diperkenankan mengubah pembayaran dan membatalkan pesanan
  • Produk kategori voucher tidak bisa dibeli dengan memakai Shopee PayLater
  • Produk digital tidak dapat dibeli menggunakan Shopee PayLater.
  • Telah mengaktifkan dan melakukan verifikasi terhadap aplikasi Shopeepay
  • Akun telah aktif setidaknya lebih dari 3 bulan
  • Telah beberapa kali melakukan pembelanjaan di Shopee
  • Telah menginstall aplikasi Shopee versi terbaru.

Keuntungan Shopee Paylater

  • Anda bisa membeli barang di aplikasi Shopee Pay sekarang dengan mudah
  • Namun, pembayarannya bisa dilakukan nanti ketika tagihan sudah dimunculkan
  • Bahkan hingga batas akhir pembayaran, yakni tanggal 5 bulan depan
  • Tersedia banyak program cicilan untuk para pengguna layanan
  • Tentunya dengan bunga rendah
  • Ini tidak akan memberatkan para pemilik akun
  • Limit yang didapat maksimal adalah Rp. 1.800.000,00 dalam waktu 24 jam
  • Jumlah limit yang cukup besar
  • Apalagi untuk berbelanja dalam waktu sehari penuh
  • Artinya Anda bisa berbelanja kapan saja dan dimana saja
  • Hanya saja, saat jumlah tagihan sudah muncul maka Anda harus membayarnya
  • Sebaiknya pembayaran dilakukan di awal atau pertengahan tanggal saja
  • Ini untuk menghindari adanya denda yang ditentukan oleh pihak Shopee Pay
  • Karena pemilik akun yang telah membayar, akan dikenakan denda sebesar 5%.

Keuntungan melakukan aktivasi Shopee PayLater memang sangat menggiurkan. Maka dari itu, banyak orang berusaha dengan maksimal untuk melakukannya. Ini dilakukan tentu saja dengan tujuan agar dapat memperoleh pinjaman ketika berbelanja di aplikasi Shopee.

Jenis-Jenis Kategori yang Dapat Dibeli Menggunakan Shopee PayLater

  • Pulsa
  • Paket Data
  • Roaming
  • Tiket Pesawat
  • Tiket Kereta Api
  • Tiket Bus dan Travel
  • Pasca Bayar
  • Listrik PLN
  • Telkom
  • TV Kabel dan Internet
  • BPJS
  • PDAM

Terdapat beberapa jenis kategori yang bisa Anda beli dengan mudah menggunakan Shopee PayLater. Ini memang sangat mudah dan tidak akan membuat Anda kebingungan. Bagaimana? Masih belum tertarik dengan tutorial cara memunculkan Shopee PayLater tersebut? Pilihan ada di tangan Anda.

Pertanyaan Seputar Aktivasi Shopee PayLater

Bagaimana Jika Daftar Shopee Paylater Gagal Terus?

Jika Anda adalah pengguna yang sedang mengalami masalah mengenai Shopee Pay gagal atau dinonaktifkan dan juga diblokir, maka cara yang bisa dilakukan adalah dengan menghubungi customer service Shopee PayLater terlebih dahulu. Agar masalah ini bisa terselesaikan.

1. Melalui Customer Sevice Shopee di 1500702

Cara pertama untuk dapat mengaktifkan Shopee PayLater yang dinonaktifkan adalah menggunakan customer service. Anda bisa mengirimkan email atau menelponnya apabila tidak ada respon. Berikut adalah beberapa langkah-langkahnya.

  • Pertama cobalah untuk tetap tenang agar semuanya bisa terselesaikan dengan baik
  • Kemudian hubungi customer service Shopee PayLaterNomornya di 1500702, akan tetapi melakukan telpon akan memerlukan biaya pulsa
  • Jika Anda tak ingin mengeluarkan pulsa, maka hubungi melalui Shopee lewat contact us. Ini tersedia di website remsi dari Shopee. Di sana, Anda akan memperoleh sebuah form yang berisi tentang data-data Anda. Kemudian:
  1. Isi data tersebut dengan benar dan sesuai
  2. Kemudian kirimkan melaui email Shopee
  3. Email akan dibalas kurang dari 2 hari setelah dikirimkan
  4. Jika belum ada balasan dan akun Shopee Anda belum aktif lagi
  5. Maka coba untuk menghubungi nomor Shopee tersebut

Biasanya pemblokiran atau penonaktivan ini terjadi karena Shopee mendeteksi aktivitas mencurigakan pada akun Anda. Maka dari itu, secara otomatis pihak Shopee akan langsung melakukan pemblokiran

Satu-satunya cara untuk mengembalikan akun Shopee Anda adalah dengan mengubungi pihak customer service. Tunggu saja hingga dua hari lamanya, ketika admin Shopee sedang tidak sibuk, pasti pesan email Anda akan dibalas secepatnya.

2. Melalui Shopee ID Help Center

Cara berikutnya yakni dengan menggunakan help center. Cara ini akan sangat mudah dilakukan jika Anda menggunakan komputer atau laptop/Pc. Berikut adalah beberapa langkah yang harus pelanggan ikuti dengan baik dan teliti.

  1. Membuka halaman contact us dalam laman https://help.shopee.co.id/s/contactusform.
  2. Kemudian Anda akan masuk pada halaman utama dari laman tersebut
  3. Isi form yang tersedia dengan benar
  4. Isi juga masalah yang tengah Anda hadapi dalam Shopee PayLater tersebut
  5. Berikan juga foto identitas seperti KTP untuk mempermudah prosesnya
  6. Centang untuk membuktikan bahwa Anda bukan robot, kemudian klik menu kirim
  7. Tunggu hingga tim CS Shopee menghubungi Anda untuk konfirmasi.

Itulah langkah-langkah yang bisa Anda lakukan untuk dapat mengaktifkan akun Shopee yang gagal atau dinonaktifkan dan juga diblokir oleh pihak Shopee. Pengguna harus menunggu setidaknya paling lambat 2 hari.. Untuk dapat memperoleh informasi mengenai pengaktifan kembali akun itu. 

Bagaimana Cara Mengetahui Informasi tentang Penjual atau Seller?

Seorang penjual atau seller tidak mengetahui pembelinya menggunakan aplikasi Shopee PayLater atau tidak. Mereka hanya akan mendapatkan notifikasi lunas dari Shopee. Kemudian penjual tidak akan mengetahui mengenai penggunaan aplikasi Shopee PayLater oleh pengguna.

Setelah terdapat keterangan lunas di handphone penjual. Maka, selanjutnya akan dilakukan proses pesanan seperti biasanya. Barang yang Anda beli akan dikemas dan dikirimkan sesuai dengan alamat tertera. Pembeli bisa memantau perjalanan paketnya hingga sampai ke rumahnya di Shopee.

Ini memang sangat mudah dan sekaligus juga sulit. Seorang pembeli akan melakukan survei terlebih dahulu, sebelum akhirnya memutuskan barang yang akan dibelinya di aplikasi belanja online seperti Shopee. Setelah itu, baru mereka akan melakukan pemesanannya.

Bagaimana Cara Membayar Tagihan Ketika Smartphone Hilang?

Anda tidak perlu khawatir ketika smartphone hilang, karena akun tersebut bisa dibuka di smartphone yang lainnya. Untuk melakukan pembayaran tagihan Shopee PayLater yang telah digunakan selama sebulan sebelumnya.

Pemilik akun wajib untuk melakukan pembayaran. Apapun yang terjadi, karena itu adalah tanggungannya yang harus dibayarkan. Pembayaran bisa dilakukan kapan saja, asalkan tidak melebihi tenggang masa ketentuan dari Shopee PayLater.

Ketika Anda membayar tagihan melebihi jangka waktu yang sudah ditentukan. Maka, Anda akan dikenakan biaya denda sebesar 5%. Pembayarannya bersamaan ketika Anda membayar tagihan dari Shopee tersebut. Untuk itu sebaiknya bayar saja di awal atau pertengahan waktu.

Bagaimana Jika Terjadi Gangguan pada Akun Shopee PayLater Saya?

Jika terjadi gangguan pada akun Shopee PayLater Anda, maka cara yang harus dilakukan adalah dengan membersihkan cache di aplikasi tersebut. caranya juga sangat mudah untuk diterapkan dan dilakukan. Berikut adalah langkah-langkahnya.

  • Buka Aplikasi Shopee
  • Kunjungi halaman utama Anda
  • Kemudian buka menu Shopee PayLater
  • Buka menu Saya
  • Kemudian klik pengaturan akun
  • Setelah itu klik menu bersihkan cache
  • Lalu klik menu ya
  • Shopee akan melakukan pembersihan pada Shopee PayLater Anda
  • Tunggu beberapa saat
  • Hingga proses pembersihan selesai dilakukan
  • Setelah itu, Anda bisa menggunakan aplikasi seperti biasanya
  • Namun, jika problem ini belum terselesaikan
  • Maka, Anda bisa melakukan cara diatas kembali
  • Hingga akun Shopee PayLater bisa digunakan kembali.

Cara untuk mengatasi gangguan terhadap akun Shopee PayLater ini memang cukup mudah untuk dilakukan. Anda hanya perlu melakukan langkah-langkah di atas dengan baik dan benar. Kemudian mengaplikasikannya sesuai dengan metode yang sudah dijelaskan tersebut.

Apakah Shopee PayLater Aman?

Saat menggunakan aplikasi Shopee PayLater, Anda tidak perlu merasa khawatir disalahgunakan oleh orang tak bertanggung jawab. Karena verifikasi ini langsung oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Jadi, sudah pasti aman dan tidak akan ada kebocoran data pribadi pengguna.

Setiap pada tanggal 25 tiap bulannya Shopee PayLater akan muncul saat mempunyai transaksi memakai pembayaran Shopee PayLater sebelumnya. Untuk tanggal pembayaran paling lambat adalah tanggal 5 di bulan depan. Ketika terlambat membayar, maka Anda akan terkena denda sebesar 5%.

Anda juga bisa membayar tagihan sebelum tagihannya muncul di tanggal 25 tiap bulannya. Namun, dengan catatan status semua pesanan telah diselesaikan. Dengan begitu, Anda akan dapat menyelesaikan pembayaran-pembayarannya dengan baik.

Sekian pembahasan mengenai cara mengaktifkan Shopee PayLater. Anda akan memperoleh banyak informasi seputar aplikasi tersebut. Semuanya mengandung masalah-masalah yang sering dihadapi oleh para pengguna aplikasi satu ini.

Related Posts

Intip Cara Mencairkan Saldo Dana di Alfamart, Pegadaian Hingga ATM

Artikel diperbarui pada 8 Juli 2024. Cara mencairkan saldo Dana di Alfamart adalah alternatif termudah yang bisa dijadikan pilihan. Market luas seperti Alfamart sangat mudah ditemukan baik…

Simak 5 Cara Mencairkan Dana Akulaku Termudah

Artikel diperbarui pada 2 Juli 2024. Ada tersedia banyak pilihan dalam cara mencairkan dana akulaku. Hal ini bisa saja melewati sejumlah aplikasi pihak ketiga atau bahkan dengan…

Cara Mencairkan Shopeepay Di Indomaret Terdekat Dengan Mudah Dan Praktis

Cara Mencairkan Shopeepay Di Indomaret Terdekat Dengan Mudah Dan Praktis

Artikel diperbarui pada 27 Juni 2024. Shopeepay sebagai e-wallet yang cukup populer di Indonesia ini dapat dicairkan menjadi uang tunai, salah satunya melalui Indomaret. Cara mencairkan Shopeepay…

2 Cara Mencairkan Saldo Maxim Paling Cepat, Proses 24 Jam!

Artikel diperbarui pada 25 Juni 2024. Cara mencairkan saldo Maxim penting untuk diketahui driver. Maxim merupakan layanan ojek online dengan ciri khas jaket berwarna kuning. Perusahaan yang…

Cara Mencairkan Saldo Itemku: Saldo Minimum & Lama Proses

Cara Mencairkan Saldo Itemku: Saldo Minimum & Lama Proses

Artikel diperbarui pada 23 Juni 2024. Jika memiliki saldo banyak di itemku, maka harus tahu bagaimana cara mencairkan saldo itemku agar bisa digunakan. Jadi itemku tidak hanya…

Cara Mencairkan uang di Flazz BCA ke Shopee dan Rekening

Cara Mencairkan Uang di Flazz BCA ke Shopee dan Rekening

Artikel diperbarui pada 15 Juni 2024. FLazz BCA adalah sebuah kartu e-money yang bisa digunakan untuk banyak kebutuhan. Kartu kecil ini punya banyak fungsi yang sangat menarik…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *